
Bola.net - - Bek Manchester United Eric Bailly meminta rekan-rekannya agar mewaspadai Pizzi karena gelandang itu bisa menghadirkan bahaya bagi gawang Setan Merah.
Bailly sendiri cukup mengenal sosok Pizzi. Sebab, ia pernah berada di satu klub yang sama bersama gelandang bernama lengkap Luis Miguel Afonso Fernandes itu di pada musim 2013-14.
Saat itu Pizzi bermain di Espanyol dengan status pemain pinjaman dari Benfica. Saat itu gelandang asal Portugal tersebut mencetak tiga gol selama semusim.
Saat ini Pizzi menjadi andalan skuat Benfica. Bailly pun mewanti-wanti rekan-rekannya agar mengawasi pergerakan pemain berusia 28 tahun tersebut.
Eric Bailly
"Ada banyak pemain tapi, dalam benak saya khususnya, Pizzi, karena dia bermain di Espanyol bersama saya," jawabnya ketika ditanya siapa pemain dari kubu Benfica yang paling berbahaya.
"Tapi mereka punya banyak pemain muda dengan banyak kualitas," sambungnya pada situs resmi MU.
"Kami harus waspada karena Benfica tidak akan datang ke sini untuk memainkan bagian yang lemah dalam pertandingan ini, tapi bagi kami yang penting adalah terus melangkah dan itulah yang kami bidik," tegas Bailly.
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 Oktober 2017 21:09
-
Liga Champions 30 Oktober 2017 19:07
-
Bola Indonesia 30 Oktober 2017 17:35
-
Liga Champions 30 Oktober 2017 17:04
-
Liga Champions 30 Oktober 2017 15:45
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 05:29
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...