
Bola.net - Steven Gerrard mengatakan andai Chelsea bisa terus mempertahankan kokohnya lini belakang mereka, seperti kala menjuarai Premier League musim lalu, The Blues akan jadi satu-satunya tim yang mampu menghentikan Lionel Messi.
Bintang Barcelona itu tampil luar biasa bagus musim lalu dan sukses membawa timnya meraih treble winners. Namun Gerrard yakin ketatnya lini pertahanan tim asuhan Jose Mourinho bakal bisa membuat La Pulga tak berkutik.
"Saya kira Messi takkan bisa mencetak gol ke gawang Chelsea di Liga Champions, dan dengan manajer yang cukup berani untuk menyusun timnya dengan kekuatan pertahanan yang solid, mereka saat ini adalah tim terbaik Inggris yang punya kans menghentikan dirinya," tutur Gerrard menurut laporan BT Sports.
Sayang, pertahanan dan performa Chelsea kini tengah mengalami penurunan. Mereka tengah terpuruk di papan bawah Premier League dan baru saja kalah 1-2 di tangan Porto kala bermain di Liga Champions dini hari tadi. [initial]
Bintang Barcelona itu tampil luar biasa bagus musim lalu dan sukses membawa timnya meraih treble winners. Namun Gerrard yakin ketatnya lini pertahanan tim asuhan Jose Mourinho bakal bisa membuat La Pulga tak berkutik.
"Saya kira Messi takkan bisa mencetak gol ke gawang Chelsea di Liga Champions, dan dengan manajer yang cukup berani untuk menyusun timnya dengan kekuatan pertahanan yang solid, mereka saat ini adalah tim terbaik Inggris yang punya kans menghentikan dirinya," tutur Gerrard menurut laporan BT Sports.
Sayang, pertahanan dan performa Chelsea kini tengah mengalami penurunan. Mereka tengah terpuruk di papan bawah Premier League dan baru saja kalah 1-2 di tangan Porto kala bermain di Liga Champions dini hari tadi. [initial]
(bts/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 29 September 2015 22:38
-
Liga Inggris 29 September 2015 22:18
Courtois Cedera Panjang, Chelsea Beri Mantan Kiper AC Milan Trial
-
Liga Inggris 29 September 2015 20:19
-
Liga Inggris 29 September 2015 17:40
-
Liga Champions 29 September 2015 17:36
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...