Gagal ke Final Liga Champions Karena Chelsea, Hazard dan Courtois Banjir Ejekan dari Netizen

Gagal ke Final Liga Champions Karena Chelsea, Hazard dan Courtois Banjir Ejekan dari Netizen
Bintang Real Madrid, Eden Hazard. (c) AP Photo

Bola.net - Eden Hazard dan Thibaut Courtois menjadi pesakitan usai Real Madrid gagal melaju ke final Liga Champions 2020/21 karena disingkirkan mantan timnya, Chelsea.

Chelsea sukses mengandaskan Real Madrid dua gol tanpa balas dalam partai leg kedua semifinal yang digelar di Stamford Bridge, Kamis (6/5/2021) dini hari WIB.

Dua gol kemenangan Chelsea masing-masing diciptakan oleh Timo Werner dan Mason Mount. Berkat hasil ini, The Blues berhak lolos ke final dengan kemenangan agregat 3-1.

Netizen di media sosial Twitter pun ramai-ramai mengejek Hazard dan Courtois. Berikut beberapa di antaranya.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 10 halaman

Alasan Chelsea menang: Tak ada Hazard dan Courtois

2 dari 10 halaman

Hidup berputar dengan cepat

3 dari 10 halaman

Hazard dan Courtois pun dibuat bingung

4 dari 10 halaman

Sayang kepindahannya justru blunder

5 dari 10 halaman

Tau gitu bertahan di Chelsea deh

6 dari 10 halaman

Fans Chelsea ke Hazard dan Courtois: Dasar ular!

7 dari 10 halaman

Sayang, yang terjadi malah sebaliknya

8 dari 10 halaman

Hazard dan Courtois malah ikut pesta skuad Chelsea

9 dari 10 halaman

Malah lihat mantan yang ke final

10 dari 10 halaman

Tanpa keduanya, Chelsea justru bisa ke final

Sumber: Twitter