
Bola.net - Pelatih Schalke Jens Keller meminta Julian Draxler untuk tidak buru-buru pergi dari klub. Seperti diketahui, Draxler disebut-sebut sebagai target transfer utama Arsenal pada musim dingin kali ini.
Keller mengatakan bahwa Draxler masih terlalu muda untuk meninggalkan Jerman. Ia memberikan masukan agar Draxler mempersiapkan diri dengan lebih baik lagi jika ingin bertualang ke liga lain.
Selain itu, Draxler juga telah mendapatkan bayaran yang cukup besar di Schalke. mempertimbangkan itu semua, Keller berharap Draxler mempertimbangkan lagi jika ingin hengkang pada Januari ini.
"Julian baru berusia 20 tahun. Dia masih punya waktu yang sangat panjang untuk pergi ke luar negeri. Jika ingin sukses di liga lain, Julian masih harus mengembangkan kepribadiannya menjadi lebih kuat. Selain itu, dia juga tidak dibayar dengan kacang di sini di Schalke," harap Keller seperti dikutip Bild.
Cukup wajar jika Keller berharap Draxler bertahan. Pasalnya, mereka masih kesulitan di Bundesliga dan menghadapi tantangan besar dari Real Madrid di Liga Champions. (gl/hsw)
Keller mengatakan bahwa Draxler masih terlalu muda untuk meninggalkan Jerman. Ia memberikan masukan agar Draxler mempersiapkan diri dengan lebih baik lagi jika ingin bertualang ke liga lain.
Selain itu, Draxler juga telah mendapatkan bayaran yang cukup besar di Schalke. mempertimbangkan itu semua, Keller berharap Draxler mempertimbangkan lagi jika ingin hengkang pada Januari ini.
"Julian baru berusia 20 tahun. Dia masih punya waktu yang sangat panjang untuk pergi ke luar negeri. Jika ingin sukses di liga lain, Julian masih harus mengembangkan kepribadiannya menjadi lebih kuat. Selain itu, dia juga tidak dibayar dengan kacang di sini di Schalke," harap Keller seperti dikutip Bild.
Cukup wajar jika Keller berharap Draxler bertahan. Pasalnya, mereka masih kesulitan di Bundesliga dan menghadapi tantangan besar dari Real Madrid di Liga Champions. (gl/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 Januari 2014 20:22
-
Liga Champions 23 Januari 2014 16:22
-
Liga Champions 23 Januari 2014 16:01
-
Liga Eropa Lain 23 Januari 2014 15:54
-
Liga Champions 23 Januari 2014 15:33
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...