
Bola.net - Raksasa Bundesliga, Borussia Dortmund disebut siap bersaing dengan Chelsea untuk mendatangkan bintang La Liga yang tengah bersinar, Diego Costa. Demikian bunyi laporan dari media Jerman, Sport Bild.
Dalam laporannya, Sport Bild mengklaim bahwa Dortmund tengah mengincar striker baru sebagai pengganti Robert Lewandowski yang tampaknya bakal hengkang musim depan.
Artinya, Dortmund bakal menjadi pesaing utama Chelsea yang juga mengarahkan buruannya ke striker Brasil yang memilih membela timnas Spanyol itu.
Selain Costa, sejatinya runner up Liga Champions dan Bundesliga musim lalu ini juga dihubungkan dengan nama seperti Edin Dzeko dan juga Christian Benteke.
Musim ini, Diego Costa memang tampil luar biasa dengan torehan 16 gol dari 17 pertandingan bersama Atletico Madrid di semua kompetisi. Torehan tersebut menjadi alasan mengapa namanya kini menjadi buruan tim-tim top Eropa. (sdn/dzi)
Dalam laporannya, Sport Bild mengklaim bahwa Dortmund tengah mengincar striker baru sebagai pengganti Robert Lewandowski yang tampaknya bakal hengkang musim depan.
Artinya, Dortmund bakal menjadi pesaing utama Chelsea yang juga mengarahkan buruannya ke striker Brasil yang memilih membela timnas Spanyol itu.
Selain Costa, sejatinya runner up Liga Champions dan Bundesliga musim lalu ini juga dihubungkan dengan nama seperti Edin Dzeko dan juga Christian Benteke.
Musim ini, Diego Costa memang tampil luar biasa dengan torehan 16 gol dari 17 pertandingan bersama Atletico Madrid di semua kompetisi. Torehan tersebut menjadi alasan mengapa namanya kini menjadi buruan tim-tim top Eropa. (sdn/dzi)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 November 2013 23:29
-
Liga Champions 12 November 2013 22:09
-
Liga Inggris 12 November 2013 21:11
-
Liga Champions 12 November 2013 20:23
-
Liga Inggris 12 November 2013 20:00
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...