Dipaksa Main Imbang, AC Milan Masih Demam Panggung di UCL!

Dipaksa Main Imbang, AC Milan Masih Demam Panggung di UCL!
Charles De Ketelaere berduel dengan pemain lawan di laga Salzburg vs AC Milan, Liga Champions 2022/23 (c) AP Photo

Bola.net - AC Milan dipaksa bermain imbang 1-1 ketika menyambangi markas Salzburg dalam matchday 1 Grup E Liga Champions 2022/2023, Rabu (7/9/2022) dini hari WIB.

Bermain di Red Bull Arena, Milan cukup kesulitan memberikan permainan terbaiknya. Pasukan Stefano Pioli tidak bermain sebaik biasanya, koordinasi antarpemain tidak berjalan dengan baik.

Salzburg unggul lebih dahulu lewat gol Noah Okafor di menit ke-28 dan berulang kali mengancam setelahnya. Milan membalas melalui Alexis Saemekers (40'), tidak ada gol kedua.

Hasil imbang ini cukup adil bagi kedua tim di laga pertama UCL 2022/23. Dengan poin sama, Milan dan Salzburg bersaing ketat di peringkat dua dan tiga klasemen sementara Grup E.

Biar begitu, gagal menang terbilang buruk bagi Rossoneri yang akhirnya kembali bermain di UCL setelah sekian tahun absen. Lantas, apa reaksi fans Milan? Scroll ke bawah yuk, Bolaneters!

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 10 halaman

Masih demam panggung nih di UCL

2 dari 10 halaman

Sama-sama bapuk

3 dari 10 halaman

Ke mana nih Leao

4 dari 10 halaman

Daripada kalah, oke lah ya

5 dari 10 halaman

Pertanda buruk buat Milan?

6 dari 10 halaman

Skema serangan Milan oke juga

7 dari 10 halaman

Jangan sampai Theo cedera lah ya

8 dari 10 halaman

Minimal lolos grup lah ya

9 dari 10 halaman

Dipaksa berbagi poin

10 dari 10 halaman

Catatan dari permainan Milan

Sumber: Twitter