
Malam ini Zlatan Ibrahimovic akan menjadi pemain pertama yang tampil di Liga Champions bagi 6 klub yang berbeda.
Le Parisien lolos langsung ke babak grup Liga Champions musim ini karena mereka runner up Liga Prancis musim lalu.
Terakhir kali PSG tampil di Liga Champions adalah musim 2004-2005, saat itu mereka finish di posisi buncit. Tergabung dengan CSKA Moscow, Chelsea, dan FC Porto.
Dari 13 laga terakhirnya di ajang Liga Champions Paris Saint-Germain hanya sanggup memenangi 2 laga.
Ibra telah mencetak 28 gol di ajang Liga Champions. Pemain lain di musim ini yang punya catatan di atasnya hanya Messi dan Ronaldo.
Dynamo Kiev lolos langsung ke babak grup Liga Champions musim ini lewat jalur play off usai memukul Borussia Monchengladbach.
Dari 10 kesempatan terakhir Kiev di Liga Champions, mereka selalu gagal lolos dari fase grup.
Dari 28 laga terakhir klub Ukraina ini di Liga Champions, 26 kali di antaranya mereka selalu gagal menang.
Ada tiga pemain di kedua tim ini yang musim lalu berbaju AC Milan, yakni Taye Taiwo, Zlatan Ibrahimovic dan Thiago Silva.
Lima Laga Terakhir Kedua Tim:
Paris Saint-Germain: M-M-S-S-S
14 Sep 2012, PSG 2 - Toulouse 0 (L1)
02 Sep 2012, Lille 1 - PSG 2 (L1)
26 Agu 2012, PSG 0 - Bordeaux 0 (L1)
19 Agu 2012, Ajaccio 0 - PSG 0 (L1)
11 Agu 2012, PSG 2 - Lorient 2 (L1)
Dynamo Kiev: K-M-M-M-S
15 Sep 2012, Dynamo Kiev 1 - Monchengladbach 2 (UCL)
02 Sep 2012, Monchengladbach 1 - Dynamo Kiev 3 (UCL)
26 Agu 2012, Feyenoord 0 - Dynamo Kiev 1 (UCL)
18 Agu 2012, Dynamo Kiev 2 - Feyenoord 1 (UCL)
12 Agu 2012, Dynamo Kiev 3 - Maccabi Tel-Aviv 3 (EL)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 17 September 2012 21:30
-
Liga Eropa Lain 17 September 2012 14:20
-
Liga Eropa Lain 15 September 2012 11:45
-
Liga Eropa Lain 13 September 2012 17:31
-
Liga Champions 13 September 2012 00:01
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...