Data dan Fakta Liga Champions: Leicester City vs Club Brugge

Data dan Fakta Liga Champions: Leicester City vs Club Brugge
Leicester City (c) AFP

Bola.net - - Juara bertahan EPL, Leicester City bertekad untuk mengamankan tiket ke babak 16 besar Liga Champions musim ini. Demi mencapai tujuan tersebut, mereka akan membidik poin penuh saat menjamu wakil Belgia, Club Brugge di King Power Stadium pada hari Rabu dini hari nanti.

Jika melihat track record kedua tim belakangan ini sebenarnya kurang lebih mirip, di mana kedua tim masih kesulitan mencari konsistensi. Namun Leicester sendiri tengah dipusingkan dengan banyaknya pemain mereka yang absen sehingga jalannya laga di King Power Stadium ini diprediksi berjalan dengan alot.

Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana The Foxes berusaha menembus babak knockout Liga Champions musim ini, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:

(bola/dub)

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.