Data dan Fakta Liga Champions: Chelsea vs Qarabag

Data dan Fakta Liga Champions: Chelsea vs Qarabag
(c) Qarabag FK

Bola.net - - Juara EPL, Chelsea akan memulai perjuangan mereka di Liga Champions tengah pekan ini. Mereka akan berhadapan dengan tim asal , Qarabag di Stamford Bridge pada hari Rabu (13/9) dini hari nanti.

Pada laga ini Chelsea masih diunggulkan untuk memenangkan laga ini. Selain karena berstatus sebagai tuan rumah, Chelsea memiliki pengalaman serta materi yang lebih baik dari Qarabag sehingga mereka diprediksi tidak akan begitu kesulitan untuk meraih kemenangan pada laga ini.

Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Chelsea berusaha menandai kembalinya mereka ke Liga Champions dengan kemenangan, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.