
Bola.net - - Penjaga gawang , Simon Mignolet, mengakui bahwa ia sama sekali tidak bahagia hanya jadi pelapis Loris Karius di Liga Champions musim ini.
Absen bermain kompetisi elit Eropa musim ini terasa amat berat bagi Mignolet. Bos The Reds, Jurgen Klopp, belakangan memang terus memberikan kehormatan bermain di kompetisi Internasional pada Karius.
Mignolet kemudian mengatakan di Liverpool Echo: "Duduk dan sekedar menjadi penonton tak pernah terasa mudah. Pelatih membuat keputusan itu dan melakukan yang terbaik demi tim. Kami hanya bisa menerimanya."
Simon Mignolet
"Saya tak pernah ingin menyerah. Saya akan terus bekerja keras di sesi latihan guna mempertahankan level dan mempertahankan tempat utama di Premier League."
"Selalu ada sesuatu dalam kepala saya yang mendorong untuk terus berusaha. Dalam sepakbola, semua bisa berubah dengan amat cepat. Seperti yang terjadi di Stoke, saya harusnya dikartu merah."
"Selalu ada momen di mana anda merasa harusnya bisa lebih baik, namun saya percaya sudah melakukan itu di semua pertandingan yang saya mainkan."
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Desember 2017 23:06
-
Liga Champions 7 Desember 2017 22:20
-
Liga Champions 7 Desember 2017 22:07
-
Liga Champions 7 Desember 2017 21:34
-
Liga Spanyol 7 Desember 2017 20:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 21:29
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:22
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 21:04
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:53
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 20:24
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 20:22
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...