Chelsea Menang Telak di Rusia, Netizen: Wajar, Lawannya Saja Tim Kroco

Chelsea Menang Telak di Rusia, Netizen: Wajar, Lawannya Saja Tim Kroco
Chelsea menghajar tuan rumah FC Krasnodar 4-0, Kamis (29/10/2020) (c) AP Photo

Bola.net - Kemenangan meyakinkan dengan skor 4-0 diraih Chelsea kala bertandang ke markas FC Krasnodar dalam laga matchday 2 fase grup Liga Champions 2020/21, Kamis (29/10/2020) dini hari WIB.

Empat gol kemenangan Chelsea masing-masing dicetak oleh Callum Hudson-Odoi di babak pertama serta melalui eksekusi penalti Timo Werner, aksi Hakim Ziyech, dan gol Christian Pulisic di babak kedua.

Berkat hasil ini, Chelsea untuk sementara kokoh di puncak klasemen Grup E dengan poin, sedangkan Krasnodar tertahan di dasar klasemen dengan poin 1.

Terlepas dari performa meyakinkan yang ditunjukkan Chelsea, netizen di media sosial Twitter banyak yang menganggap kemenangan ini wajar karena lawannya adalah tim debutan di Liga Champions. Berikut beberapa reaksi dari warganet.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

2 dari 8 halaman

Menyebut nama lawannya saja susah

3 dari 8 halaman

Lawannya klub kroco Rusia sih

4 dari 8 halaman

Chelsea pasti jago kalo lawan tim 'liga petani'

5 dari 8 halaman

Kusnandar FC? Tim mana tuh?

6 dari 8 halaman

Waduh, Krasnodar nggak ada di peta?

7 dari 8 halaman

Ya medioker sih memang

8 dari 8 halaman

Waduh, lha maunya menang berapa bos?

Sumber: Twitter