
Bola.net - Lionel Messi rupanya ikut terpukau dengan aksi hebat Luis Suarez, kala pemain asal Uruguay tersebut mencetak dua gol guna membantu Barcelona menang 3-1 atas PSG, di leg pertama perempat final Liga Champions dini hari tadi.
Jika biasanya Messi yang sering mencetak gol dan diminta foto bersama, maka kali ini justru sebaliknya. Pemain asal Argentina itu menghampiri Suarez untuk mengabadikan kebersamaan mereka di ruang ganti.
Messi lantas mengunggah foto tersebut di akun media sosial miliknya, sembari menuliskan pesan: "Pertandingan yang hebat dengan dua gol dari kawan saya, Luis!"

Sementara itu, satu gol Barcelona lainnya di Parc des Princes dini hari tadi dibuat oleh Neymar. Leg kedua akan digelar di Camp Nou pada 21 April mendatang. [initial]
(fb/rer)
Jika biasanya Messi yang sering mencetak gol dan diminta foto bersama, maka kali ini justru sebaliknya. Pemain asal Argentina itu menghampiri Suarez untuk mengabadikan kebersamaan mereka di ruang ganti.
Messi lantas mengunggah foto tersebut di akun media sosial miliknya, sembari menuliskan pesan: "Pertandingan yang hebat dengan dua gol dari kawan saya, Luis!"
Sementara itu, satu gol Barcelona lainnya di Parc des Princes dini hari tadi dibuat oleh Neymar. Leg kedua akan digelar di Camp Nou pada 21 April mendatang. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 15 April 2015 20:05
-
Liga Spanyol 15 April 2015 16:23
-
Liga Spanyol 15 April 2015 14:35
-
Liga Champions 15 April 2015 14:21
Giuly: Barca Siap Juara Eropa dan Messi Bisa Raih Ballon d'Or
-
Liga Spanyol 15 April 2015 12:20
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...