
Bola.net - Presiden Atletico Madrid Enrique Cerezo tak bisa menyembunyikan kekecewaannya setelah timnya kalah di final Liga Champions. Cerezo menyatakan bahwa Real Madrid lebih beruntung sehingga bisa juara.
Cerezo mengatakan bahwa timnya sudah memberikan yang terbaik. Gol penyeimbang yang dicetak Sergio Ramos pada injury time merupakan salah satu bentuk keberuntungan yang didapat Madrid.
"Para pemain sudah memberikan yang terbaik selama 93 menit. Sundulan Ramos bisa saja melenceng naik, ke bawah, atau ke samping. Kami datang ke final tanpa terkalahkan sebelumnya. Satu penyelamatan bisa membuat kami juara. Wasit bisa memberikan tiga menit tambahan waktu, bukan lima," keluh Cerezo seperti dilansir Inside Spanish Football.
Cerezo juga senang karena fans Atleti sudah bisa bersikap baik ketika kalah. Ia menganggap bahwa kota Madrid adalah pemenang sebenarnya dalam partai final ini.
"Kami sudah belajar bagaimana menghadapi kemenangan dan kekalahan. Kami bangga punya tim dan fans yang tahu caranya bersikap. Hari ini kota Madrid adalah pemenangnya. Dari sisi sepakbola, tim yang lebih beruntung yang menang hari ini. Keberuntungan sangat penting karena kedua tim tampil sangat bagus." [initial]
(isf/hsw)
Cerezo mengatakan bahwa timnya sudah memberikan yang terbaik. Gol penyeimbang yang dicetak Sergio Ramos pada injury time merupakan salah satu bentuk keberuntungan yang didapat Madrid.
"Para pemain sudah memberikan yang terbaik selama 93 menit. Sundulan Ramos bisa saja melenceng naik, ke bawah, atau ke samping. Kami datang ke final tanpa terkalahkan sebelumnya. Satu penyelamatan bisa membuat kami juara. Wasit bisa memberikan tiga menit tambahan waktu, bukan lima," keluh Cerezo seperti dilansir Inside Spanish Football.
Cerezo juga senang karena fans Atleti sudah bisa bersikap baik ketika kalah. Ia menganggap bahwa kota Madrid adalah pemenang sebenarnya dalam partai final ini.
"Kami sudah belajar bagaimana menghadapi kemenangan dan kekalahan. Kami bangga punya tim dan fans yang tahu caranya bersikap. Hari ini kota Madrid adalah pemenangnya. Dari sisi sepakbola, tim yang lebih beruntung yang menang hari ini. Keberuntungan sangat penting karena kedua tim tampil sangat bagus." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 24 Mei 2014 22:51
-
Open Play 24 Mei 2014 22:29
-
Piala Dunia 24 Mei 2014 19:50
-
Liga Champions 24 Mei 2014 19:15
-
Liga Champions 24 Mei 2014 18:25
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 24 Maret 2025 06:01
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:52
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 05:38
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 05:25
-
Liga Italia 24 Maret 2025 05:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...