
Bola.net - - merasa sukses memenangkan Liga Champions musim ini bakal membuat Real Madrid menutup kompetisi dengan sempurna.
Madrid akan menghadapi Juventus dalam partai puncak yang dimainkan di Cardiff akhir pekan ini. Tim asuhan Zinedine Zidane akan datang dengan status juara Spanyol, yang mereka raih untuk kali pertama sejak 2012 silam.
Selain itu, Madrid juga mengincar status sebagai tim pertama yang mampu juara kompetisi elit Eropa dua kali beruntun sejak AC Milan.
Casemiro pun mengaku sudah tidak sabar lagi ingin membantu mewujudkan target timnya dengan meraih kemenangan di atas lapangan.
"Kami tidak harus melakukan sesuatu yang berbeda untuk final," tutur Casemiro menurut laman resmi klub.
"Ini sudah menjadi tahun yang bagus dan jika kami memenangkan Liga Champions akan sempurna."
"Kami harus terus bermain seperti ini dan kami memiliki semuanya untuk mencatat sejarah. Skuat ini amat solid dan terus bekerja keras, dan kami semua fokus, kami adalah keluarga."
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 30 Mei 2017 23:49
-
Liga Champions 30 Mei 2017 23:08
-
Liga Champions 30 Mei 2017 21:45
-
Liga Italia 30 Mei 2017 21:26
-
Liga Champions 30 Mei 2017 20:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:39
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:26
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:23
-
Otomotif 25 Maret 2025 16:16
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:00
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...