
Bola.net - - Pemain bertahan Real Madrid, Dani Carvajal mengatakan bahwa mereka sangat bahagia dengan trofi Piala Super Eropa yang mereka raih. Namun dia mengingatkan bahwa ke depannya akan lebih sulit.
Real Madrid baru saja mengalahkan Manchester United di Piala Super Eropa yang digelar di Skopje, Rabu (9/8) dini hari tadi. Los Blancos sempat unggul dua gol lebih dahulu lewat gol Casemiro dan Isco sebelum Romelu Lukaku memperkecil kedudukan.
"Saya sangat bahagia dengan assist untuk Casemiro, tapi di atas semua itu saya bahagia kami memenangkan trofi lagi," ujarnya.
"Kami telah bekerja keras bulan ini, orang-orang bisa khawatir dengan hasil di pramusim, tapi itu adalah uji coba dan membantu kami meningkatkan kecepatan," sambungnya.
"Kami telah bekerja keras dan anda bisa melihat itu di atas lapangan," tambahnya.
Usai memenangkan trofi Piala Super Eropa, Carvajal kini meminta timnya untuk mengalihkan fokus ke dua pertandingan besar lain, Supercopa de Espana melawan Barcelona.
"Dalam beberapa hari kami memiliki Supercopa de Espana dan itu adalah dua pertandingan yang sangat menuntut," tandasnya.
BACA JUGA:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 8 Agustus 2017 23:30
-
Liga Inggris 8 Agustus 2017 21:07
-
Liga Spanyol 8 Agustus 2017 16:00
-
Liga Spanyol 8 Agustus 2017 15:50
-
Liga Champions 8 Agustus 2017 15:48
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 17:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 16:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:37
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:29
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 16:23
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 16:17
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...