
Bola.net - Fabio Capello mengatakan bahwa Real Madrid layak disebut sebagai tim favorit untuk menjadi juara Liga Champions musim ini.
Mantan pelatih Los Blancos tersebut menjelaskan bahwa sang juara bertahan sudah banyak melakukan pembenahan di dalam skuat mereka di sepanjang bursa transfer musim panas. Kini, mereka menjelma menjadi tim yang bakal sangat sulit dikalahkan.
"Menurut pendapat saya, Madrid merupakan favorit untuk memenangkan Liga Champions. Bayern juga mempunyai tim yang bagus, namun tahun lalu mereka menunjukkan bahwa mereka punya masalah di pertahanan," tutur Capello menurut laporan AS.
"Musim ini Madrid sudah memperbaiki banyak hal, mereka akan jauh lebih sulit dikalahkan di Liga Champions. Sekarang, mereka bermain lebih kompak dan komplit dibandingkan sebelumnya," pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Mantan pelatih Los Blancos tersebut menjelaskan bahwa sang juara bertahan sudah banyak melakukan pembenahan di dalam skuat mereka di sepanjang bursa transfer musim panas. Kini, mereka menjelma menjadi tim yang bakal sangat sulit dikalahkan.
"Menurut pendapat saya, Madrid merupakan favorit untuk memenangkan Liga Champions. Bayern juga mempunyai tim yang bagus, namun tahun lalu mereka menunjukkan bahwa mereka punya masalah di pertahanan," tutur Capello menurut laporan AS.
"Musim ini Madrid sudah memperbaiki banyak hal, mereka akan jauh lebih sulit dikalahkan di Liga Champions. Sekarang, mereka bermain lebih kompak dan komplit dibandingkan sebelumnya," pungkasnya. [initial]
(as/rer)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 14 April 2015 22:19
-
Liga Spanyol 14 April 2015 21:52
-
Liga Champions 14 April 2015 21:39
Vidal: Juve Ingin Juara UCL Agar Sejajar Dengan Madrid dan Barca
-
Liga Champions 14 April 2015 21:22
-
Liga Champions 14 April 2015 20:59
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...