
Bola.net - - Gary Cahill mengaku tak habis pikir mengapa tak bisa menumbangkan Atletico Madrid dalam pertandingan Liga Champions semalam.
Tuan rumah sempat tertinggal dulu lewat gol Saul Niguez di Stamford Bridge. Namun mereka akhirnya memaksakan hasil imbang dan lolos ke 16 besar sebagai runner-up grup setelah Stefan Savic membuat gol bunuh diri.
Skor pun imbang 1-1 hingga wasit meniup peluit akhir. Namun Chelsea harusnya bisa mencetak lebih banyak gol, mengingat mereka melepas tak kurang dari tujuh tembakan tepat sasaran.
Cahill mengatakan di BT Sport: "Kami lebih dari sekedar layak untuk menang, kami mencatat beberapa peluang fantastis."
Pemain Chelsea rayakan gol Eden Hazard.
"Bagaimana bisa kami tidak menang? Kami harusnya menang."
"Anda bisa mencari banyak alasan, namun secara umum permainan kami cukup bagus. Jan Oblak fantastis hari ini, dia menjalani pertandingan yang luar biasa."
Dengan situasi sekarang, Chelsea kemungkinan akan bisa bertemu dengan PSG, Barcelona, atau Besiktas di babak 16 besar.
Baca Juga:
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 5 Desember 2017 21:23
-
Liga Inggris 5 Desember 2017 20:51
-
Liga Inggris 5 Desember 2017 18:32
-
Liga Inggris 5 Desember 2017 15:45
-
Liga Inggris 5 Desember 2017 15:00
Eks Pelatih Chelsea Anggap Christensen Lebih Hebat dari Luiz
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 23 Maret 2025 04:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...