
Bola.net - UEFA telah menunjuk wasit untuk partai final Liga Champions 2013/14 antara Real Madrid kontra Atletico Madrid. Wasit yang dipercaya memimpin duel di Lisbon tersebut adalah Bjorn Kuipers asal Belanda.
Kuipers, 41, telah mewasiti 68 pertandingan dalam kompetisi-kompetisi UEFA. Musim ini, dia sudah memimpin empat partai Liga Champions dan tiga di kancah Liga Europa. Berikutnya, wasit yang mendapatkan lisensi FIFA pada tahun 2006 itu akan mengendalikan jalannya laga pemungkas Liga Champions.
Kuipers, yang musim lalu dipercaya menjadi pengadil laga final Liga Europa, pun menjadi wasit Belanda keempat setelah Leo Horn (1957, 1962), Charles Corver (1978) dan Dick Jol (2001) yang dipercaya memimpin final kompetisi elit ini.
Di Estadio da Luz, 24 Mei mendatang, Kuipers akan diasisteni oleh dua kompatriotnya, yaitu Sander van Roekel dan Erwin Zeinstra. Sementara itu, Cuneyt Cakir asal Turki ditunjuk menjadi ofisial keempat. [initial]
(uefa/gia)
Kuipers, 41, telah mewasiti 68 pertandingan dalam kompetisi-kompetisi UEFA. Musim ini, dia sudah memimpin empat partai Liga Champions dan tiga di kancah Liga Europa. Berikutnya, wasit yang mendapatkan lisensi FIFA pada tahun 2006 itu akan mengendalikan jalannya laga pemungkas Liga Champions.
Kuipers, yang musim lalu dipercaya menjadi pengadil laga final Liga Europa, pun menjadi wasit Belanda keempat setelah Leo Horn (1957, 1962), Charles Corver (1978) dan Dick Jol (2001) yang dipercaya memimpin final kompetisi elit ini.
Di Estadio da Luz, 24 Mei mendatang, Kuipers akan diasisteni oleh dua kompatriotnya, yaitu Sander van Roekel dan Erwin Zeinstra. Sementara itu, Cuneyt Cakir asal Turki ditunjuk menjadi ofisial keempat. [initial]
Klik Juga:
- 15 Momen Terbaik Vidic Berseragam Red Devils
- Penyerang Terbaik Sepanjang Masa Liga Champions
- Flashback: Rekam Jejak Real Madrid di 12 Laga Final Champions
- EDITORIAL: Guardiola Tak Sadar Apa Yang Menghampirinya
- 20 Marcatore Paling Maut Dalam Sejarah Italia
- 12 Raja Gol Brasil
- Armada Mesin Gol Argentina
- 11 Model Sensual Barcelona Berseragam Argentina
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 6 Mei 2014 22:22
-
Liga Spanyol 6 Mei 2014 21:49
-
Liga Champions 6 Mei 2014 20:45
-
Liga Spanyol 6 Mei 2014 20:26
-
Liga Spanyol 6 Mei 2014 19:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...