
The Blues akan menjamu tim Paris di leg kedua babak 16 besar di Stamford Bridge dini hari nanti, usai mereka sebelumnya menelan kekalahan 1-2 di leg pertama di Paris bulan lalu.
Cahill pun lantas mengatakan bahwa permainan Willian akan jadi salah satu senjata andalan Chelsea di pertandingan nanti.
"Willian sudah menunjukkan perkembangan dari bulan ke bulan, musim ini ia menunjukkan penampilan terbaik di Chelsea, ia menjadi penampil terbaik untuk kami. Saya amat antusias melihat fans datang dan menyaksikan kami memberikannya bola dan ia menunjukkan kebolehannya," tutur Cahill pada Goal International.
"Bek PSG tidak akan meremehkan dirinya sedikit pun, dan ia adalah pemain yang amat istimewa jika sedang berada dalam performa terbaik." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 8 Maret 2016 22:55
-
Liga Inggris 8 Maret 2016 13:54
Diintai Madrid dan Chelsea, Spurs Langsung Pagari Pochettino
-
Liga Champions 8 Maret 2016 11:53
-
Liga Champions 8 Maret 2016 11:31
-
Liga Champions 8 Maret 2016 11:30
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...