
Bola.net - Rafael Benitez mengatakan Real Madrid akan berusaha keras meraih kemenangan saat mereka menjamu Shakhtar Donetsk di Liga Champions tengah pekan ini.
Benitez ingin Los Blancos memulai petualangan mereka di kompetisi Eropa musim ini dengan catatan kemenangan, sekaligus mempersembahkan tiga poin pada fans yang terus setia mendukung mereka dari awal kompetisi.
"Kami adalah Real Madrid dan kami akan bermain di Bernabeu. Tantangan yang hadir adalah memulai Liga Champions dengan catatan positif. Kami akan tampil sebaik mungkin, berusaha meraih kemenangan, dan memberikan yang terbaik demi para fans," tutur Benitez pada reporter.
Madrid akan menjamu klub Ukraina dengan bermodalkan kemenangan 6-0 atas Espanyol di La Liga pekan lalu. [initial]
(rma/rer)
Benitez ingin Los Blancos memulai petualangan mereka di kompetisi Eropa musim ini dengan catatan kemenangan, sekaligus mempersembahkan tiga poin pada fans yang terus setia mendukung mereka dari awal kompetisi.
"Kami adalah Real Madrid dan kami akan bermain di Bernabeu. Tantangan yang hadir adalah memulai Liga Champions dengan catatan positif. Kami akan tampil sebaik mungkin, berusaha meraih kemenangan, dan memberikan yang terbaik demi para fans," tutur Benitez pada reporter.
Madrid akan menjamu klub Ukraina dengan bermodalkan kemenangan 6-0 atas Espanyol di La Liga pekan lalu. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 September 2015 23:19
-
Liga Champions 14 September 2015 23:14
ANALISA: 23,5 Persen Barcelona Juara Liga Champions, Tim Anda?
-
Liga Champions 14 September 2015 22:06
-
Liga Spanyol 14 September 2015 21:01
-
Liga Spanyol 14 September 2015 20:49
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...