Benfica 0-4 Bayern Munchen: Dikasih Harapan Sampai Menit 69, Lalu Dihantam, Kejam!

Benfica 0-4 Bayern Munchen: Dikasih Harapan Sampai Menit 69, Lalu Dihantam, Kejam!
Selebrasi Robert Lewandowski usai cetak gol untuk Bayern Munchen (c) AP Photo

Bola.net - Bayern Munchen menang telak saat melawan tuan rumah Benfica pada matchday 3 Grup E Liga Champions 2021/22, Kamis (21/10/2021). Bayern menghajar jagoan Portugal itu 4-0.

Bayern menang di Estadio da Luz lewat gol Leroy Sane menit 70, bunuh diri Everton menit 80, gol Robert Lewandowski menit 82, dan gol kedua Sane menit 84.

Pada matchday 2, Benfica menang 3-0 menjamu Barcelona. Namun, kali ini, di tempat yang sama, benfica dipermak Bayern empat gol tanpa balas, padahal mereka sempat punya harapan selama 69 menit pertama.

Bayern masih sempurna di grup ini, sudah mencetak total 12 gol dan belum sekalipun kebobolan. Sebelum menghajar Benfica, raksasa Jerman itu sudah terlebih dahulu mempecundangi Barcelona 3-0 di Camp Nou dan membantai Dynamo Kiev 5-0 di Allianz Arena.

Di Twitter, reaksi-reaksi pun bermunculan. Berikut beberapa cuitan yang kami tangkap.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 15 halaman

Padahal tanpa pelatih Julian Nagelsmann yang lagi flu

2 dari 15 halaman

Tim ini sadis

3 dari 15 halaman

Mantap

4 dari 15 halaman

Enak kali ya jadi fans Bayern, jarang-jarang dibuat deg-degan

5 dari 15 halaman

Tim ini emang OP

6 dari 15 halaman

Paten

7 dari 15 halaman

Sekalinya ngegolin...

8 dari 15 halaman

Ngeri

9 dari 15 halaman

Kek gini kali ya rasanya jadi fans Bayern

10 dari 15 halaman

Ketika Bayern sudah mencetak gol pembuka, di situlah lawan dibuat cemas

11 dari 15 halaman

Benfica dikasih harapan sampe menit 69

12 dari 15 halaman

Abis gitu dihantam dan dihajar

13 dari 15 halaman

3 Laga, 3 pembantaian, sungguh kejam!

14 dari 15 halaman

Tapi ada yang ikut seneng karena Bayern menang