Bayern Munchen Tersingkir, Fans MU Ikut-Ikutan Ngejek, Arsenal Kebagian Kena Bully

Bayern Munchen Tersingkir, Fans MU Ikut-Ikutan Ngejek, Arsenal Kebagian Kena Bully
Skuad Bayern Munchen meratapi kegagalan di perempat final Liga Champions 2021-22 (c) AP Photo

Bola.net - Bayern Munchen secara tragis harus tersingkir dari Liga Champions 2021/22 usai bermain imbang 1-1 melawan Villarreal dalam partai leg kedua perempat final di Allianz Arena, Rabu (13/4/2022) dini hari WIB.

Bayern yang kalah 0-1 di leg pertama bernafsu mengejar ketinggalan. Robert Lewandowski pun sempat membawa Die Roten memimpin. Sayang, Samuel Chukwueze mencetak gol di akhir babak kedua untuk membawa Villarreal menang agregat 2-1.

Berkat hasil ini, Villarreal pun secara luar biasa berhak melaju ke babak semifinal untuk menantang pemenang duel antara Liverpool versus Benfica.

Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 15 halaman

Arsenal sabar ya

2 dari 15 halaman

The GOAT

3 dari 15 halaman

Kenapa bisa gitu ya?

4 dari 15 halaman

No Debat

5 dari 15 halaman

Puk-puk Arsenal

6 dari 15 halaman

Kesimpiulan = Villarreal jago

7 dari 15 halaman

Hmm iya ya?

8 dari 15 halaman

Fans MU, punya kaca kan?

9 dari 15 halaman

Cc: kuch

10 dari 15 halaman

Itulah hebatnya Arsenal

11 dari 15 halaman

Salah satu fans MU yang jemawa

12 dari 15 halaman

Gitu amat sih

13 dari 15 halaman

Wkwkwk aja deh

14 dari 15 halaman

Hiyaa fans MU pada keluar goa

15 dari 15 halaman

Dipikir gampang apa ngalahin Villarreal

Sumber: Twitter