
Bola.net - Bayern Munchen mengalahkan Lyon 3-0 di babak semifinal Liga Champions 2019/20, Kamis (20/8/2020). Bayern masih sempurna dan lolos ke final.
Bayern menang atas Lyon melalui sepasang gol Serge Gnabry menit 18 dan 33, serta satu gol Robert Lewandowski menit 88. Di final, Bayern akan menghadapi PSG, yang mengalahkan RB Leipzig 3-0.
Final PSG vs Bayern akan digelar di Estadio da Luz, Lisbon, Portugal, Senin (24/8/2020).
Advertisement
Bayern masih sempurna, memenangi 10 laga yang telah mereka mainkan di Liga Champions musim ini. Mampukah Bayern meraih kemenangan beruntun ke-11 sekaligus mengangkat trofi di final nanti?
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Fase Grup
#LiveBolanet FT: Tottenham 2-7 Bayern Munchen (12' Son Heung-Min, 59' Kane ; 12' Kimmich, 45'87' Lewandowski, 53'55'83'88' Gnabry) | Possessions: 41%-59% | Shots: 15-19 | Tackles: 18-15
— Bola (@Bolanet) October 1, 2019
Empat Gol Gnabry Turut Antar Die Roten Bantai Tottenham Di London pic.twitter.com/RaDhTqKFnw
Bayern 3-0 Red Star
Tottenham 2-7 Bayern
Olympiakos 2-3 Bayern
Bayern 2-0 Olympiakos
Red Star 0-6 Bayern
Bayern 3-1 Tottenham.
Babak 16 Besar
#LiveBolanet FT: Bayern Munchen 4-1 Chelsea (9'84' Lewandowski, 24' Perisic, 76' Tolisso ; 44' Abraham) (Agg: 7-1) | Possessions: 64%-36% | Shots: 18-10 | Tackles: 19-4
— Bola (@Bolanet) August 8, 2020
Permak Chelsea, Die Roten Tembus Babak Delapan Besar Liga Champions Eropa pic.twitter.com/gL2PQGHmnb
Leg 1: Chelsea 0-3 Bayern
Leg 2: Bayern 4-1 Chelsea
Bayern menang agregat 7-1.
Perempat Final
#LiveBolanet FT: Barcelona 2-8 Bayern Munchen (7' alaba o.g, 57' Suarez ; 4'31' Mueller, 22' Perisic, 28' Gnabry, 63' Kimmich, 83' Lewandowski, 87'89' Coutinho) | Poss:51%-49% | Shots:7-26 | Tackles:6-11
— Bola (@Bolanet) August 14, 2020
Blaugrana Jadi Butiran Debu, Bayern Munchen Melangkah Maju Ke Semifinal UCL pic.twitter.com/h7ldQAnoSt
Barcelona 2-8 Bayern.
Bayern membantai Barcelona lewat gol-gol Thomas Muller (2), Ivan Perisic, Serge Gnabry, Joshua Kimmich, Robert Lewandowski, dan Philippe Coutinho (2).
Semifinal
#LiveBolanet FT: Lyon 0-3 Bayern Munchen (18'33' Gnabry, 88' Lewandowski) | Possessions: 35%-65% | Shots: 9-17 | Tackles: 10-23
— Bola (@Bolanet) August 19, 2020
Bayern Munchen Melaju ke Babak Final Liga Champions Eropa 2019/2020 Setelah Bekuk Lyon pic.twitter.com/naNmnGUvB6
Lyon 0-3 Bayern.
Bayern memenangi 10 laga yang sudah mereka mainkan di Liga Champions musim ini, dan telah mencetak total 42 gol.
Bayern pun menjadi tim ke-4 yang mampu mencetak minimal 4 gol dalam satu edisi kompetisi ini, setelah Barcelona (1999/2000), Real Madrid (2013/14), dan Liverpool (2017/18).
Para Pencetak Gol Bayern di Liga Champions Musim Ini
15 - Robert Lewandowski
9 - Serge Gnabry
4 - Thomas Muller
3 - Corentin Tolisso
3 - Ivan Perisic
3 - Philippe Coutinho
2 - Joshua Kimmich
2 - Kingsley Coman
1 - Leon Goretzka.
Ingin tahu jadwal dan highlights pertandingan Liga Champions? Klik di sini.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Robert Lewandowski 15 Gol, Cristiano Ronaldo 17 Gol
- Alphonso Davies: Final PSG vs Bayern Jaminan Gol
- Bayern Munchen, Tiga Gol Menuju Rekor Barcelona
- Bayern Munchen ke Final, Gnabry: Sekarang Kami Ingin Juara
- Lyon 0-3 Bayern: Sinar Gnabry dan Mesin Gol Bernama Lewandowski
- Jadwal Final Liga Champions 2019/2020: PSG vs Bayern Munchen
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Agustus 2020 21:40
-
Liga Inggris 19 Agustus 2020 19:00
-
Liga Inggris 19 Agustus 2020 17:20
Ihwal Pengganti Kepa, Chelsea Coba Bajak Sergio Romero dari MU
-
Bundesliga 19 Agustus 2020 17:00
-
Liga Inggris 19 Agustus 2020 05:05
Pemain Inilah yang Paling Heboh Membujuk Willian Bergabung dengan Arsenal
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:59
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:58
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:57
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:56
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...