
Bola.net - Wakil Presiden Barcelona Javier Faus mengatakan bahwa kehadiran klub-klub jaya baru sudah mulai mengusik ketenangan mereka. Menjalankan klub saat ini menjadi lebih sulit karena harus bersaing dengan klub yang memiliki jumlah uang yang luar biasa besar.
Chelsea dan PSG mendapat dukungan keuangan dari pemilik masing-masing. Seandainya tidak ada aturan Financial Fair Play, klub-klub kaya itu bisa saja terus membeli pemain mahal setiap musimnya.
Faus mengatakan bahwa Barca merupakan pendukung FFP. Namun ia kesal karena ada beberapa klub yang bisa mengakali aturan FFP.
"Sangat sulit bersaing dengan kekuatan uang Chelsea dan PSG. Ini adalah tantangan yang harus kami hadapi di masa depan. Kami adalah bagian dari FFP. Kami menyambut dan mendukung aturan ini, di mana klub hanya boleh belanja dengan uang yang sudah mereka hasilkan. Tapi ada beberapa klub yang bisa mengakali aturan ini," terang Javier Faus kepada Handelsblatt.
FFP sudah menghukum beberapa klub yang pengeluarannya di atas penghasilan. Manchester City dan PSG sejauh ini adalah dua klub yang mendapat hukuman paling berat. [initial]
(hb/hsw)
Chelsea dan PSG mendapat dukungan keuangan dari pemilik masing-masing. Seandainya tidak ada aturan Financial Fair Play, klub-klub kaya itu bisa saja terus membeli pemain mahal setiap musimnya.
Faus mengatakan bahwa Barca merupakan pendukung FFP. Namun ia kesal karena ada beberapa klub yang bisa mengakali aturan FFP.
"Sangat sulit bersaing dengan kekuatan uang Chelsea dan PSG. Ini adalah tantangan yang harus kami hadapi di masa depan. Kami adalah bagian dari FFP. Kami menyambut dan mendukung aturan ini, di mana klub hanya boleh belanja dengan uang yang sudah mereka hasilkan. Tapi ada beberapa klub yang bisa mengakali aturan ini," terang Javier Faus kepada Handelsblatt.
FFP sudah menghukum beberapa klub yang pengeluarannya di atas penghasilan. Manchester City dan PSG sejauh ini adalah dua klub yang mendapat hukuman paling berat. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Mei 2015 04:23
-
Liga Inggris 14 Mei 2015 03:54
-
Liga Inggris 13 Mei 2015 17:53
Cahill: Kemenangan 5-0 Atas Swansea Permainan Terbaik Chelsea
-
Liga Inggris 13 Mei 2015 16:34
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 14:47
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:41
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:39
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:36
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:30
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...