Bantai Chelsea, Netizen: Bayern Munchen Emang Doyan Klub London

Bantai Chelsea, Netizen: Bayern Munchen Emang Doyan Klub London
Skuat Bayern Munchen merayakan gol Robert Lewandowski ke gawang Chelsea, Minggu (9/8/2020) (c) AP Photo

Bola.net - Bayern Munchen memastikan diri lolos ke perempat final Liga Champions musim ini. Setelah Die Roten menghantam Chelsea di Allianz Arena dengan skor 4-1.

Kemenangan Bayern di laga ini dipersembahkan oleh dua gol Robert Lewandowski dan masing-masing satu gol dari Ivan Perisic dan Corentin Tolisso. Sementara gol hiburan untuk The Blues dibuat oleh Tammy Abraham.

Kekalahan ini semakin mengokohkan kelolosan Die Roten. Pasalnya di leg pertama di Stamford Bridge, FC Hollywood menang dengan skor 3-0.

Kemenangan Bayern atas Chelsea ini sebenarnya sudah banyak diprediksi. Namun beberapa warganet masih kagum dengan bagaimana Die Roten menghajar Chelsea.

Salah satu yang menarik perhatian netizen adalah kemenangan ini mengukuhkan status Bayern sebagai pecinta klub London. Pasalnya saat mereka jumpa Arsenal, Tottenham dan Chelsea, mereka selalu berhasil menang dengan skor yang besar.

Nah penasaran dengan reaksi-reaksi netizen atas kemenangan besar ini? Yuk intip di bawah ini.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

2 dari 10 halaman

Emang Hobi Banget Ya

3 dari 10 halaman

Beda Kasta Nih Ceritanya

4 dari 10 halaman

Lampard Jahat Amat sama Pemain Muda

5 dari 10 halaman

Malu-Maluin Inggris Aja

6 dari 10 halaman

Bijak Sekali

7 dari 10 halaman

Chelsea Emang Beda

8 dari 10 halaman

Bek Chelsea, Apa Kabar?

9 dari 10 halaman

Ketinggalan di Mana Bang? Di London?