
Bola.net - Arda Turan merasa optimis kalau Atletico Madrid bisa melewati hadangan Chelsea di Stamford Bridge dan melaju ke final Liga Champions.
Pada pertandingan leg pertama di Vicente Calderon kedua tim harus puas dengan hasil imbang tanpa. Sehingga banyak kalangan yang menyebut pasukan Jose Mourinho keluar sebagai favorit pada leg kedua nanti.
Namun Arda nampaknya tak setuju dengan hal tersebut. Pemain asal Turki yakin bahwa timnya yang akan berlaga di final mendatang.
"Kami percaya pada kemampuan kami, mimpi kami. Kami mengejar impian kami dan berjuang keras untuk mewujudkannya," kata Arda kepada News Agency Andadolu.
"Suporter Atletico tahu bahwa kami akan memberikan segalanya di lapangan. Menang atau kalah. Kami percaya kami akan mencapai babak final."[initial]
(gl/ada)
Pada pertandingan leg pertama di Vicente Calderon kedua tim harus puas dengan hasil imbang tanpa. Sehingga banyak kalangan yang menyebut pasukan Jose Mourinho keluar sebagai favorit pada leg kedua nanti.
Namun Arda nampaknya tak setuju dengan hal tersebut. Pemain asal Turki yakin bahwa timnya yang akan berlaga di final mendatang.
"Kami percaya pada kemampuan kami, mimpi kami. Kami mengejar impian kami dan berjuang keras untuk mewujudkannya," kata Arda kepada News Agency Andadolu.
"Suporter Atletico tahu bahwa kami akan memberikan segalanya di lapangan. Menang atau kalah. Kami percaya kami akan mencapai babak final."[initial]
Baca Juga:
- Absen Lawan Chelsea, Gabi Kecewa Berat
- Petr Cech Mengaku Siap Main Lawan Atletico Madrid
- Deco: Trofi Liga Champions Akan Jadi Milik Mourinho
- Schurrle Tegaskan Chelsea Tak Cuma Piawai Bertahan
- Preview: Chelsea vs Atletico, Beda Pengalaman
- Simeone Tetap Waspadai Kekuatan Chelsea
- Mourinho Buka Kans Terry Turun Lawan Atletico
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 28 April 2014 22:26
-
Liga Champions 28 April 2014 21:01
-
Liga Champions 28 April 2014 20:31
-
Liga Champions 28 April 2014 19:32
-
Liga Champions 28 April 2014 19:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...