
Bola.net - Carlo Ancelotti mengatakan bahwa Real Madrid tidak akan bermain bertahan, ketika mereka bermain melawan Juventus di leg pertama semifinal Liga Champions, yang akan dilangsungkan di Turin dini hari nanti.
Ancelotti pernah mengatakan bahwa untuk bisa lolos dari babak knock-out, timnya hanya perlu bermain imbang di dua leg. Namun sang manajer menegaskan bahwa hal tersebut tak berarti ia tak tertarik mengincar kemenangan.
"Ketika saya mengatakan kami bisa bermain imbang di dua laga, itu tidak berarti kami akan mengusung pendekatan bertahan," tutur Ancelotti pada laman resmi klub.
"Kami akan bersiap menghadapi pertandingan ini dengan pendekatan menyerang. Namun kami juga harus bertahan lebih baik dari yang kami lakukan di beberapa pertandingan sebelumnya. Saya punya 11 pemain yang sudah saya pilih, namun saya takkan mengumumkannya sekarang," pungkasnya. [initial]
(rma/rer)
Ancelotti pernah mengatakan bahwa untuk bisa lolos dari babak knock-out, timnya hanya perlu bermain imbang di dua leg. Namun sang manajer menegaskan bahwa hal tersebut tak berarti ia tak tertarik mengincar kemenangan.
"Ketika saya mengatakan kami bisa bermain imbang di dua laga, itu tidak berarti kami akan mengusung pendekatan bertahan," tutur Ancelotti pada laman resmi klub.
"Kami akan bersiap menghadapi pertandingan ini dengan pendekatan menyerang. Namun kami juga harus bertahan lebih baik dari yang kami lakukan di beberapa pertandingan sebelumnya. Saya punya 11 pemain yang sudah saya pilih, namun saya takkan mengumumkannya sekarang," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 4 Mei 2015 22:08
-
Liga Spanyol 4 Mei 2015 21:51
-
Liga Spanyol 4 Mei 2015 21:48
-
Liga Champions 4 Mei 2015 21:38
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...