
Bola.net - Jelang laga Liga Champions antara AC Milan dan Celtic di Skotlandia dini hari nanti, Massimiliano Allegri secara tegas mengungkapkan bahwa target timnya adalah untuk lolos ke babak 16 besar. Selain itu, ia yakin timnya tidak akan terpengaruh oleh performa buruk mereka di liga domestik.
"Keduanya adalah kompetisi yang amat berbeda, Serie A dan Liga Champions. Kami akan coba melakukan persiapan sematang mungkin untuk memastikan bahwa tim akan siap untuk menjalani laga ini," jelas Allegri pada Soccernews.
"Salah satu dari dua target utama kami di musim ini adalah untuk lolos dari babak kualifikasi grup di Liga Champions," tutupnya.
Milan butuh tambahan tiga angka jika ingin memastikan lolos ke babak 16 besar grup. Namun ini dengan catatan bahwa Ajax mesti kalah dari Barcelona di laga yang akan berlangsung di Amsterdam dini hari nanti. [initial]
(soc/rer)
"Keduanya adalah kompetisi yang amat berbeda, Serie A dan Liga Champions. Kami akan coba melakukan persiapan sematang mungkin untuk memastikan bahwa tim akan siap untuk menjalani laga ini," jelas Allegri pada Soccernews.
"Salah satu dari dua target utama kami di musim ini adalah untuk lolos dari babak kualifikasi grup di Liga Champions," tutupnya.
Milan butuh tambahan tiga angka jika ingin memastikan lolos ke babak 16 besar grup. Namun ini dengan catatan bahwa Ajax mesti kalah dari Barcelona di laga yang akan berlangsung di Amsterdam dini hari nanti. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 25 November 2013 23:08
-
Liga Champions 25 November 2013 22:25
-
Liga Champions 25 November 2013 17:06
-
Liga Champions 25 November 2013 16:30
-
Liga Champions 25 November 2013 15:52
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...