
Bola.net - Cristiano Ronaldo berharap tahun 2015 mendatang, Real Madrid bisa kembali memenangkan semua yang telah mereka raih pada tahun 2014, terutama trofi Liga Champions.
Madrid baru saja memenangkan trofi Piala Dunia Antar klub setelah mengalahkan San Lorenzo di partai final dengan skor 2-0. Sebelumnya, Los Blancos sudah berhasil menggenggam trofi Copa del Rey, Liga Champions dan UEFA Super Cup.
Ronaldo pun berharap, Madrid bisa semakin kuat tahun depan dan menjadi tim pertama yang bisa memenangkan Liga Champions dua kali berturut-turut.
"Saya berharap tahun 2015 akan sebagus tahun 2014 dan kami bisa memenangkan kembali semua yang kami menangkan tahun ini. Terutama Liga Champions," serunya seperti dilansir AS. [initial]
(as/dim)
Madrid baru saja memenangkan trofi Piala Dunia Antar klub setelah mengalahkan San Lorenzo di partai final dengan skor 2-0. Sebelumnya, Los Blancos sudah berhasil menggenggam trofi Copa del Rey, Liga Champions dan UEFA Super Cup.
Ronaldo pun berharap, Madrid bisa semakin kuat tahun depan dan menjadi tim pertama yang bisa memenangkan Liga Champions dua kali berturut-turut.
"Saya berharap tahun 2015 akan sebagus tahun 2014 dan kami bisa memenangkan kembali semua yang kami menangkan tahun ini. Terutama Liga Champions," serunya seperti dilansir AS. [initial]
Baca Juga:
- Video: Jabat Tangan Blatter, Ronaldo Tak Hiraukan Platini
- Video: Cetak Gol, Ronaldo Akrabi Bale
- Madrid Juara Dunia, Ramos Pemain Terbaik
- 'Ingin Kalahkan Real Madrid, Rusak Rambut Ronaldo!'
- Video: Lagi, James Rodriguez di-Bully CR7 dan Pepe
- Bos San Lorenzo Mengaku Punya 'Utang' Pada Cristiano Ronaldo
- Koleksi Gol Ronaldo Hampir Samai Torehan San Lorenzo Setahun
- Galeri: Madrid Gelar Latihan Jelang Final Piala Dunia Antar Klub
- Carlos: Ballon d'Or Lebih Layak Untuk CR7 Ketimbang Messi
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Desember 2014 23:50
-
Bola Dunia Lainnya 20 Desember 2014 23:11
Kiper San Lorenzo: Casillas Kiper Terbaik Sepanjang Masa Spanyol
-
Open Play 20 Desember 2014 20:46
-
Liga Italia 20 Desember 2014 20:22
-
Liga Spanyol 20 Desember 2014 20:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:07
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 10:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 10:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 10:00
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...