Tonton Yuk 10 Gol Jarak Jauh Terbaik di Bundesliga 2019-2020

Tonton Yuk 10 Gol Jarak Jauh Terbaik di Bundesliga 2019-2020
Bola resmi Bundesliga ketika dipakai di pertandingan 1. FC Union Berlin vs Eintracht Frankfurt di Stadion An der Alten Foersterei. (c) DFL

Bola.net - Pesepak bola memiliki cara sendiri ketika mengeksekusi sebuah peluang menjadi gol. Salah satunya adalah lewat tembakan jarak jauh yang membuat mata kita tak berkedip dan kepala kita tak berpaling.

Ketika para bintang Bundesliga melakukan beberapa hal yang mustahil, banyak dari mereka menciptakan momen penuh keajaiban. Momen yang tak bisa begitu saja dilupakan.

Dan berikut adalah 10 gol jarak jauh terbaik di Bundesliga. Tonton yuk Bolaneters, gol siapa yang menjadi favorit kalian?.