Thomas Delaney: Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Dortmund

Thomas Delaney: Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Dortmund
Thomas Delaney. (c) AFP

Bola.net - -

Ia adalah salah satu pemain paling penting di Dortmund dan jarang menjadi pusat perhatian. Thomas Delaney, dinamo lini tengah. Ia membawa kekuatan mental, stabilitas dan keagresifan ke dalam permainan BVB. Bolaneters akan menyadari betapa pentingnya ia ketika ia tak bermain. Thomas Delaney - pahlawan tanpa tanda jasa Dortmund.