Jadwal Siaran Langsung Bundesliga Akhir Pekan Ini, 17 Mei 2020

Jadwal Siaran Langsung Bundesliga Akhir Pekan Ini, 17 Mei 2020
Bayern Munchen (c) Bundesliga

Bola.net - Bundesliga 2019/20 kembali bergulir setelah sempat tertunda akibat pandemi virus Corona. Ada dua pertandingan pekan ke-26 yang akan digelar hari ini, Minggu (17/5/2020).

Enam pertandingan pertama dari pekan ke-26 Bundesliga 2019/20 sudah dimainkan hari Sabtu (16/5/2020). Dua di antaranya berkesudahan imbang.

Nanti malam, ada dua laga lanjutan. FC Koln akan menjamu Mainz, sedangkan Bayern Munchen akan bertandang ke markas Union Berlin. Berikut jadwal lengkapnya.

1 dari 1 halaman

Bundesliga 2019/20 Pekan 26

Bundesliga 2019/20 Pekan 26

Derbystar Matchball 19/20. (c) DFL

Sabtu, 16 Mei 2020

  • 20:30 WIB Borussia Dortmund 4-0 Schalke
  • 20:30 WIB RB Leipzig 1-1 Freiburg
  • 20:30 WIB Hoffenheim 0-3 Hertha Berlin
  • 20:30 WIB Fortuna Dusseldorf 0-0 Paderborn
  • 20:30 WIB Augsburg 1-2 Wolfsburg
  • 23:30 WIB Eintracht Frankfurt 1-3 Borussia Monchengladbach.

Minggu, 17 Mei 2020

  • 20:30 WIB FC Koln vs Mainz (Mola TV)
  • 23:00 WIB Union Berlin vs Bayern Munchen (Mola TV).

Selasa 19 Mei 2020

  • 01:30 WIB Werder Bremen vs Bayer Leverkusen (Mola TV).

Klasemen sementara: