Giovanni Reyna, Penerus Bakat Besar Amerika di Bundesliga

Giovanni Reyna, Penerus Bakat Besar Amerika di Bundesliga
Giovanni Reyna (kanan) memeluk Erling Braut Haaland saat laga Dortmund melawan PSG di babak 16 besar Liga Champions. (c) AP Photo

Bola.net - Giovanni Alejandro Reyna adalah pemain asal Amerika Serikat yang bermain di Borussia Dortmund. Baru berusia 17 tahun, Reyna diproyeksi menjadi salah satu bintang masa depan di Bundesliga.