
Bola.net - - Manajer Bayern Munchen Jupp Heynckes mempersembahkan gelar juara Bundesliga timnya kepada pendahulunya, Carlo Ancelotti.
Raksasa Jerman tersebut baru saja mengunci gelar liga keenam berturut-turut mereka setelah meraih kemenangan 4-1 di Augsburg. Heynckes pun tak lupa memuji pelatih Italia tersebut karena telah meletakkan fondasi kuat untuk membangun timnya.
"Saya ingin mendoakan yang terbaik kepada Carlo Ancelotti di Italia," kata Heynckes kepada BBC Sport.
"Gelar ini juga untuknya. Dia pelatih yang luar biasa."
Heynckes, yang akan pensiun pada akhir musim, menggantikan Ancelotti pada Oktober lalu dengan klub tertinggal lima poin dari Borussia Dortmund.
Meraih 28 kemenangan dalam 31 pertandingan sejak kembali membantu Bayern meraih gelar liga, dan mereka masih dengan peluang memenangkan treble setelah belum tersingkir di Piala Jerman dan Liga Champions.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 7 April 2018 23:54
-
Liga Eropa Lain 7 April 2018 22:44
Juara! Bayern Munchen Sukses Raih Gelar Juara Bundesliga ke-28
-
Liga Eropa Lain 6 April 2018 14:38
Bender Minta Bailey Bertahan Meskipun Diincar Oleh MU Dan Chelsea
-
Liga Eropa Lain 6 April 2018 01:06
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
BERITA LAINNYA
-
bundesliga 17 Maret 2025 13:00
-
bundesliga 16 Maret 2025 13:49
-
bundesliga 16 Maret 2025 08:25
-
bundesliga 16 Maret 2025 00:37
-
bundesliga 15 Maret 2025 14:46
-
bundesliga 15 Maret 2025 14:40
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...