WAGs Valdes Tampil Berani nan Menggoda di Majalah Kolombia

WAGs Valdes Tampil Berani nan Menggoda di Majalah Kolombia
Victor Valdes dan Yolanda Cardona (c) DT
- Lama tak terdengar kabarnya, nama Victor Valdes kembali muncul ke permukaan. Namun sejatinya bukan Valdes, tapi sang istri, Yolanda Cardona.


Baru-baru ini Yolanda mencuri perhatian dengan tampil sebagai cover majalah dewasa Kolombia, Soho. Tentu wanita 33 tahun ini tampil seksi dalam kesempatan ini.


Ketika Yolanda sedang asyik berpose, sang suami malah kini sedang menunggu kejelasan nasibnya. Status Valdes saat ini memang sedang dibekukan klubnya, Manchester United.


Well, penasaran seperti apa pose seksi Yolanda Cardona di majalah Soho edisi terbaru? Berikut galeri foto selengkapnya, spesial untuk Bolaneters. [initial]


 (soho/pra)
1 dari 4 halaman

Yolanda Cardona

Yolanda Cardona

"Bulan ini saya menjadi bintang foto cover majalah Soho Kolombia. Foto-foto ini sangat seksi namun sangat bagus. Sebuah kehormatan bisa bekerja dengan mereka. Saya harap kalian menyukainya," demikian caption foto yang diunggah di akun Instagram pribadi Yolanda baru-baru ini.
2 dari 4 halaman

Yolanda Cardona

Yolanda Cardona

Menariknya, ini merupakan comeback perdana Yolanda ke dunia model setelah sekian lama absen karena memilih untuk mengurus ketiga buah hatinya bersama Valdes, yakni Dylan, Kai, dan Vera.
3 dari 4 halaman

Yolanda Cardona

Yolanda Cardona

Yolanda memilih tak mencampuri urusan ketidakjelasan nasib Valdes yang kini sedang dibekukan statusnya oleh Manchester United.
4 dari 4 halaman

Yolanda Cardona

Yolanda Cardona

Awal Desember lalu, Yolanda mengecam tindakan Manchester United yang tidak mengundang Valdes ke acara jamuan makan malam yang diadakan klub.