
Bola.net - - Gelandang andalan , Cesc Fabregas menjalani pekan yang indah. Usai mengantar The Blues mengandaskan West Ham awal pekan kemarin, Fabs merayakan hari istimewa di kehidupan pribadinya.
Ya, pekan ini Fabregas merayakan ulang tahun jadian bersama pacar kesayangannya, Daniella Semaan. Ini adalah ulang tahun keenam hubungan asmara Fabregas dan Daniella.
Sebagai bentuk perayaan hari spesial ini, Fabregas pun mengunggah foto ciuman dirinya dan Daniella lewat akun Instagram pribadinya. Tak lupa pemain 29 tahun itu menambahkan caption cukup panjang.
"Jika saya memiliki kesempatan menjalani hidup sekali lagi, saya akan memastikan bisa menemukanmu lebih cepat, sehingga saya bisa mencintaimu lebih lama lagi," tulis Fabregas.
"Terima kasih telah membuat saya menjadi pria yang paling bahagia di dunia setiap hari. Selamat anniversary untuk kita, hidupku!," lanjutnya.
Fabregas tentu ingin makin melengkapi momen spesial ini dengan mengantar Chelsea menngalahkan tim raksasa lainnya, Manchester United di perempat final Piala FA awal pekan besok.
Selamat, Fabregas dan Daniella!
Jangan Lewatkan!
- Georgina Sempat Jadi Pengasuh Bayi Sebelum 'Ditembak' Ronaldo
- MU Juara EFL Cup, Para WAGs Seksi Gelar Pesta di Klub Malam
- Ozil Gunakan Jatah Libur dari Arsenal untuk Kencani Eks Miss Turki
- Dekat-dekat Georgina, Ronaldo Peringatkan Teman Sang Pacar
- Tim Pacar Juara, Si Seksi Larissa Riquelme Siap Menari Striptis
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 10 Maret 2017 23:59
-
Liga Inggris 10 Maret 2017 22:38
-
Liga Inggris 10 Maret 2017 21:51
-
Liga Inggris 10 Maret 2017 20:52
-
Liga Inggris 10 Maret 2017 20:14
Gol Hazard ke Gawang Arsenal Terpilih Jadi Gol Terbaik Bulan Februari
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 08:33
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 08:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:28
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:25
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...