
Bola.net - Manchester City mungkin bisa semakin bersemangat merebut gelar juara Premier League musim ini usai mengetahui perhitungan matematis dari Bloomberg Sports.
Organisasi yang menyediakan informasi dan analisis berdasarkan statistik tersebut menggunakan super komputer yang mereka miliki untuk menghitung peluang juara Alvaro Negredo dkk.
Hasilnya, City disebut memiliki kemungkinan untuk menjadi juara sebesar 38,8%. Rasio tersebut melebihi apa yang dimiliki Chelsea, yakni 34,7%. Dibawah kedua tim tersebut, ada Liverpool dengan persentase 19,1% dan Arsenal dengan 7,4% kesempatan memenangkan trofi Premier League.
Perhitungan tersebut diklaim oleh talkSPORT dilaksanakan menggunakan algoritma yang unik dan rumit, berdasarkan pada beberapa variabel seperti kemenangan kandang, tandang, jumlah gol, persentase kekalahan, kemenangan, dan banyak aspek lainnya.
Andai memang sesuai prediksi, maka City disebut bakal jadi juara dengan jumlah poin 84, unggul satu dari Chelsea.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(talk/rer)
Organisasi yang menyediakan informasi dan analisis berdasarkan statistik tersebut menggunakan super komputer yang mereka miliki untuk menghitung peluang juara Alvaro Negredo dkk.
Hasilnya, City disebut memiliki kemungkinan untuk menjadi juara sebesar 38,8%. Rasio tersebut melebihi apa yang dimiliki Chelsea, yakni 34,7%. Dibawah kedua tim tersebut, ada Liverpool dengan persentase 19,1% dan Arsenal dengan 7,4% kesempatan memenangkan trofi Premier League.
Perhitungan tersebut diklaim oleh talkSPORT dilaksanakan menggunakan algoritma yang unik dan rumit, berdasarkan pada beberapa variabel seperti kemenangan kandang, tandang, jumlah gol, persentase kekalahan, kemenangan, dan banyak aspek lainnya.
Andai memang sesuai prediksi, maka City disebut bakal jadi juara dengan jumlah poin 84, unggul satu dari Chelsea.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Maret 2014 23:31
-
Liga Champions 18 Maret 2014 20:38
-
Liga Spanyol 18 Maret 2014 20:03
-
Liga Inggris 18 Maret 2014 19:42
-
Liga Inggris 18 Maret 2014 19:31
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...