Serena Williams Jadi Tamu Istimewa Roma

Serena Williams Jadi Tamu Istimewa Roma
Serena Williams dan Presiden AS Roma James Pallotta (c) Bola.net
Bola.net - AS Roma kedatangan seorang tamu istimewa ketika menjamu Juventus pada giornata 37 Serie A 2013/14 di Olimpico, Minggu (11/5). Dia adalah petenis wanita kenamaan Amerika Serikat Serena Williams.

Dilansir TuttoSport, Serena berada di kota Roma untuk mengikuti kejuaraan Rome Masters. Ditemani Presiden Roma James Pallota, dia menyaksikan secara langsung laga Giallorossi kontra sang juara Juventus, yang dimenangi La Vecchia Signora dengan skor 1-0.

Serena juga dihadiahi jersey Roma bernomor punggung 10 milik kapten Francesco Totti.

Berikut foto-foto Serena selama di Olimpico. (ts/gia)
5 dari 7 halaman

Foto 5

Foto 5

Photo from: TuttoSport
6 dari 7 halaman

Foto 6

Foto 6

Photo from: TuttoSport