Selamat Ulang Tahun, Oliver Kahn

Selamat Ulang Tahun, Oliver Kahn
Oliver Kahn kini berusia 48 (c) Bola.net

Bola.net - - Oliver Kahn adalah salah satu kiper paling hebat yang pernah ada. Dia memperkuat Karlsruher SC periode 1987-1994 dan Bayern Munchen periode 1994-2008, serta timnas Jerman periode 1995-2006.

Kahn lahir di Karlsruhe, Jerman Barat, pada 15 Juni 1969. Ya, dia baru saja menginjak usia 48.

Seiring hari ulang tahun mantan pemain berjuluk Der Titan itu, berikut beberapa video dan foto untuk mengingat lagi kehebatannya.

Selamat ulang tahun ke-48, Oliver Kahn.