
Bola.net - Pemain Real Madrid Luka Modric menepati janji terkait keberhasilan timnya meraih La Decima. Kini, tak ada lagi rambut gondrong yang menghiasi penampilan sang gelandang Kroasia.

Dilansir Marca, Modric ternyata bernazar akan memangkas rambutnya jika Real Madrid bisa meraih trofi Liga Champions kesepuluh dengan mengalahkan Atletico Madrid dalam partai final di Lisbon. Madrid menang 4-1 lewat extra time, Minggu (25/5), dan Modric pun memegang ucapannya.
(mrc/twi/gia)

Dilansir Marca, Modric ternyata bernazar akan memangkas rambutnya jika Real Madrid bisa meraih trofi Liga Champions kesepuluh dengan mengalahkan Atletico Madrid dalam partai final di Lisbon. Madrid menang 4-1 lewat extra time, Minggu (25/5), dan Modric pun memegang ucapannya.
Lo prometido es deuda!!!GANAMOS LA DÉCIMA y cuanto antes mejor......cambio de LOOK de Luka Modrid con SILE peluqueros pic.twitter.com/rFVOqf2sIN
— Miguel Siero (@Hairstylist7One) May 25, 2014
Foto itu ditampilkan oleh hair stylist Miguel Siero lewat akun Twitter-nya.
"Sesuai janji!!! KAMI MERAIH 'LA DECIMA' dan sambutlah... penampilan baru Luka Modric," tulis Siero.
Siero sendiri merupakan penata rambut kepercayaan sejumlah pemain Madrid. Selain Modric, Cristiano Ronaldo, Pepe dan Gareth Bale juga termasuk kliennya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 25 Mei 2014 23:09
-
Liga Inggris 25 Mei 2014 22:29
-
Liga Champions 25 Mei 2014 21:38
-
Liga Champions 25 Mei 2014 18:33
-
Liga Champions 25 Mei 2014 18:01
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...