
Bola.net - Diego Armando Maradona, legenda sepakbola Argentina yang juga pernah menjabat sebagai pelatih timnas Tango, baru-baru ini tertangkap kamera berdandan ala seorang syekh di Dubai. Si Tangan Tuhan melakukan itu dalam rangka perayaan jelang hari kemerdekaan UEA, tempat ia berdomisili saat ini.
Foto Maradona dengan penampilan ala pria mapan Arab itu langsung mendapat beragam reaksi di media sosial. Yang jelas, tak sedikit orang yang kemudian setuju dengan sebutan anyar untuk Diego, yakni 'Diego bin Armando Al-Maradona'.

Maradona sendiri saat ini memang menjadi pelatih klub lokal, Al-Wasl. Selain itu, ia juga mengemban tugas sebagai duta olahraga untuk Uni Emirat Arab, negara yang akan jadi tuan rumah Piala Dunia tahun 2022.
Selain dikenal dengan aksi gol tangan tuhannya, Maradona juga kondang dengan dribel dahsyat yang ia tunjukkan di laga Piala Dunia melawan Inggris. Si boncel melewati lima pemain Inggris dari tengah lapangan sebelum akhirnya mencetak gol. Aksi yang sama juga pernah dilakukan oleh pemain yang dianggap jadi titisannya, Lionel Messi. [initial]
(afp/rer)
Foto Maradona dengan penampilan ala pria mapan Arab itu langsung mendapat beragam reaksi di media sosial. Yang jelas, tak sedikit orang yang kemudian setuju dengan sebutan anyar untuk Diego, yakni 'Diego bin Armando Al-Maradona'.

Maradona sendiri saat ini memang menjadi pelatih klub lokal, Al-Wasl. Selain itu, ia juga mengemban tugas sebagai duta olahraga untuk Uni Emirat Arab, negara yang akan jadi tuan rumah Piala Dunia tahun 2022.
Selain dikenal dengan aksi gol tangan tuhannya, Maradona juga kondang dengan dribel dahsyat yang ia tunjukkan di laga Piala Dunia melawan Inggris. Si boncel melewati lima pemain Inggris dari tengah lapangan sebelum akhirnya mencetak gol. Aksi yang sama juga pernah dilakukan oleh pemain yang dianggap jadi titisannya, Lionel Messi. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 26 November 2013 22:56
-
Liga Italia 25 November 2013 21:30
-
Liga Spanyol 23 November 2013 02:46
-
Piala Dunia 22 November 2013 18:50
-
Piala Dunia 22 November 2013 02:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:21
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 08:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 08:30
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:17
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 08:13
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...