
Bola.net - Gelandang Chelsea, Oscar tak ketinggalan mengungkapkan kegembiraannya usai mengantar The Blues lolos ke final Capital One Cup yang akan digelar di Wembley. Oscar mengungkapkannya lewat sebuah foto bersama di ruang ganti Chelsea.
Seperti diketahui, Chelsea sukses melaju ke partai puncak setelah mengalahkan Liverpool 1-0 di leg kedua babak semifinal. Kemenangan tersebut membuat mereka unggul agregat 2-1.
Usai pertandingan, para pemain Chelsea memang meluapkan kegembiraannya di atas lapangan dengan membentangkan bendera kesuksesan melaju ke Wembley. Tak berhenti sampai di situ, para pemain Chelsea juga meluapkan kegembiraannya di ruang ganti pemain.
Dalam foto yang diunggah Oscar di akun Twitter pribadinya, tampak para pemain Chelsea berpose bersama. Di antaranya tampak Nemanja Matic, Diego Costa, John Terry, Thibaut Courtois hingga Mohamed Salah.
Seperti diketahui, Chelsea sukses melaju ke partai puncak setelah mengalahkan Liverpool 1-0 di leg kedua babak semifinal. Kemenangan tersebut membuat mereka unggul agregat 2-1.
Usai pertandingan, para pemain Chelsea memang meluapkan kegembiraannya di atas lapangan dengan membentangkan bendera kesuksesan melaju ke Wembley. Tak berhenti sampai di situ, para pemain Chelsea juga meluapkan kegembiraannya di ruang ganti pemain.
Dalam foto yang diunggah Oscar di akun Twitter pribadinya, tampak para pemain Chelsea berpose bersama. Di antaranya tampak Nemanja Matic, Diego Costa, John Terry, Thibaut Courtois hingga Mohamed Salah.
Vamos para Wembley !!! Come on for Wembley !!! pic.twitter.com/fCTYVK8w7B
— Oscar (@oscar8) January 27, 2015
Untuk diketahui, satu gol kemenangan Chelsea tersebut diciptakan oleh Branislav Ivanovic di perpanjangan waktu. (twt/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 23:54
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 22:08
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 21:46
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 19:57
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 19:35
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...