
Bola.net - Kevin Grosskreutz mengalami hal buruk di dalam beberapa hari belakangan. Pemain Jerman itu tak hanya tengah terpuruk bersama Borussia Dortmund, namun juga mengalami nasib sial dengan telepon.
Baru beberapa hari mengganti nomor pribadinya, yang bersangkutan mendapat teror dari fansnya sendiri, usai nomor tersebut tak sengaja muncul di sebuah acara TV Jerman, menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo.
Gross Kreutz merupakan salah satu pemain yang paling banyak mendapat kritik musim ini dari fans timnya. Pemain bertahan itu menerima pujian atas penampilannya di musim lalu, namun tidak dengan musim ini. Ia banyak mendapat pertanyaan terkait penurunan penampilannya di atas lapangan.
Sebagai solusi, Grosskreutz, yang sebelumnya sudah pernah mendapat teror lewat telepon, mengganti nomor pribadinya. Namun usaha tersebut tak berhasil lantaran nomor anyar itu tanpa sengaja muncul di sebuah acara TV terkenal Jerman tanpa sengaja.
Ini bukan kali pertama Grosskreutz masuk pemberitaan media Jerman karena alasan di luar sepakbola, namun ini pertama kalinya hal tersebut disebabkan bukan karena kesalahannya sendiri. [initial]
(md/rer)
Baru beberapa hari mengganti nomor pribadinya, yang bersangkutan mendapat teror dari fansnya sendiri, usai nomor tersebut tak sengaja muncul di sebuah acara TV Jerman, menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo.
Gross Kreutz merupakan salah satu pemain yang paling banyak mendapat kritik musim ini dari fans timnya. Pemain bertahan itu menerima pujian atas penampilannya di musim lalu, namun tidak dengan musim ini. Ia banyak mendapat pertanyaan terkait penurunan penampilannya di atas lapangan.
Sebagai solusi, Grosskreutz, yang sebelumnya sudah pernah mendapat teror lewat telepon, mengganti nomor pribadinya. Namun usaha tersebut tak berhasil lantaran nomor anyar itu tanpa sengaja muncul di sebuah acara TV terkenal Jerman tanpa sengaja.
Ini bukan kali pertama Grosskreutz masuk pemberitaan media Jerman karena alasan di luar sepakbola, namun ini pertama kalinya hal tersebut disebabkan bukan karena kesalahannya sendiri. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 28 Januari 2015 23:43
-
Liga Eropa Lain 28 Januari 2015 17:45
-
Open Play 27 Januari 2015 11:51
Fotografer Ini Permak Wajah Ribery dan Pemain Bintang Lainnya
-
Liga Inggris 27 Januari 2015 09:22
-
Liga Spanyol 27 Januari 2015 08:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...