
Bola.net - Selain dikenal memiliki kualitas teknik luar biasa, pemain asal Brasil juga identik dengan imej tukang pesta. Sayangnya, tak sedikit pula pemain yang karirnya menjadi berantakan akibat terlalu sering keluar malam berpesta dan jam profesionalnya terganggu.
Striker Brasil yang kini bermain di Barcelona, Neymar, memberikan opininya soal kesan negatif yang melekat pada pemain asal negeri Samba. Menurut pemain berusia 21 tahun ini, kebiasaan pesta para kompatriotnya tak harus melulu dipandang negatif.
"Saya tahu publik memandang bahwa pemain Brasil adalah penggila pesta, namun ada yang perlu diluruskan. Kami adalah negara yang suka bersenang-senang, namun bukan berarti kami akan selalu hura-hura hingga dini hari," kata Neymar.
"Kami selalu merasa senang dan suka bercanda, menyanyi, dan menari. Saya pikir semua orang juga sebenarnya suka melakukannya. Namun yang salah adalah ketika kegemaran kami divonis sebagai perilaku tidak profesional."
Selain Neymar, saat ini Barca memiliki dua pemain asal Brasil lainnya yaitu Adriano dan Dani Alves. Sejauh ini ketiganya mampu mengontrol perilaku dan tidak pernah berperilaku tak profesional terkait dengan hobi pesta mereka.[initial]
(as/mri)
Striker Brasil yang kini bermain di Barcelona, Neymar, memberikan opininya soal kesan negatif yang melekat pada pemain asal negeri Samba. Menurut pemain berusia 21 tahun ini, kebiasaan pesta para kompatriotnya tak harus melulu dipandang negatif.
"Saya tahu publik memandang bahwa pemain Brasil adalah penggila pesta, namun ada yang perlu diluruskan. Kami adalah negara yang suka bersenang-senang, namun bukan berarti kami akan selalu hura-hura hingga dini hari," kata Neymar.
"Kami selalu merasa senang dan suka bercanda, menyanyi, dan menari. Saya pikir semua orang juga sebenarnya suka melakukannya. Namun yang salah adalah ketika kegemaran kami divonis sebagai perilaku tidak profesional."
Selain Neymar, saat ini Barca memiliki dua pemain asal Brasil lainnya yaitu Adriano dan Dani Alves. Sejauh ini ketiganya mampu mengontrol perilaku dan tidak pernah berperilaku tak profesional terkait dengan hobi pesta mereka.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bolatainment 16 Januari 2014 22:58
-
Liga Spanyol 16 Januari 2014 22:34
-
Liga Spanyol 16 Januari 2014 22:14
-
Liga Spanyol 16 Januari 2014 21:30
-
Liga Champions 16 Januari 2014 20:44
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...