Masa Lockdown, Lautaro Martinez Ajak Sang Pacar Berjemur Mesra di Balkon

Masa Lockdown, Lautaro Martinez Ajak Sang Pacar Berjemur Mesra di Balkon
Lautaro Martinez dan sang kekasih, Agustina Gandolfo (c) Instagram @agus.gandolfo

Bola.net - Situasi Italia yang memberlakukan lockdown akibat pandei virus Corona membuat semua orang, termasuk pesepakbola menghabiskan waktu mereka di rumah.

Hal ini pula yang dilakoni bintang Inter Milan, Lautaro Martinez. Bomber asal Argentina itu mencoba menjaga kebugaran tubuhnya dengan cara berjemur agar terkena sinar matahari.

Menariknya, Lautaro melakukan aktivitas ini dengan mengajak sang kekasih, Agustina Gandolfo. Keduanya pun terlihat berjemur mesra di balkon rumah Lautaro.

Seperti apa penampakan aktivitas Lautaro Martinez dan sang belaian hati di masa lockdown ini? Simak selengkapnya di bawah ini.

4 dari 8 halaman

Selalu terlihat romantis

View this post on Instagram

Si es con vos, te paso 10 cuarentenas más.

A post shared by Agustina (@agus.gandolfo) on

5 dari 8 halaman

Berjemur pun masih bisa tampil modis

View this post on Instagram

Hola bebé

A post shared by Agustina (@agus.gandolfo) on

7 dari 8 halaman

Serasa di pantai deh

8 dari 8 halaman

Pasangan yang bahagia

View this post on Instagram

Felices pascuas para todos 🐣🤍. Buona pasqua a tutti 🐣🤍.

A post shared by Agustina (@agus.gandolfo) on

Sumber: Instagram @agus.gandolfo