
Bola.net - - Para pemain biasanya masih belum dalam kondisi terbaik kala mengikuti pra-musim, namun tak demikian halnya dengan Gareth Bale.
Bale kini tengah mengikuti latihan pra-musim Madrid di Amerika Serikat, jelang persiapan mereka mempertahankan trofi La Liga dan Liga Champions, dalam tur musim panas di Amerika Serikat.
Winger Wales hanya mencatat 27 penampilan di semua kompetisi musim lalu karen cedera. Menjelang musim anyar, ia rupanya bertekad untuk tidak kembali mengulang hal serupa. Apalagi klub Spanyol dikabarkan tengah mengincar Kylian Mbappe dari Monaco.
Dan belum lama ini, eks Tottenham menunjukkan kemampuannya dengan mencetak gol indah kala berlatih di fasilitas UCLA yang ada di Los Angeles.
Sementara itu, tim asuhan Zinedine Zidane dijadwalkan akan bermain melawan Manchester United di laga International Champions Cup yang akan berlangsung hari Minggu.
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Juli 2017 19:23
-
Liga Spanyol 17 Juli 2017 18:59
-
Liga Inggris 17 Juli 2017 18:33
-
Liga Spanyol 17 Juli 2017 17:01
-
Liga Spanyol 17 Juli 2017 14:53
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...