Liverpool Kalah dari Everton, Suara Fans: Give Away 3 Poin Lanjut

Liverpool Kalah dari Everton, Suara Fans: Give Away 3 Poin Lanjut
Skuad Liverpool setelah kalah 0-2 dari Everton di Premier League, Minggu (21/2/21) dini hari WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Liverpool harus mengakui keunggulan Everton dalam Derby Merseyside. Tim asuhan Jurgen Klopp itu menelan kekalahan dengan skor 0-2.

Liverpool menjamu Everton dalam partai lanjutan Premier League 2020/21 pekan 25. Pertandingan ini digelar di Anfield, Minggu (21/2/2021) dini hari WIB.

The Toffees membuka skor melalui Richarlison pada menit ke-3. Pemain asal Brasil itu menjebol gawang The Reds setelah memanfaatkan umpan terobosan James Rodriguez.

Tim tamu akhirnya bisa menambah gol lewat penalti Gylfi Sigurdsson di menit ke-83. Penalti diberikan setelah Trent Alexander-Arnold melakukan pelanggaran di kotak terlarang.

Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap kekalahan Liverpool dari Everton. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 14 halaman

Give Away 3 Poin Lanjut

2 dari 14 halaman

Bakal di Papan Tengah

4 dari 14 halaman

Saking Ngerinya Anfield

5 dari 14 halaman

Tetap Semangat

6 dari 14 halaman

Gak Tau Mau Nyalahin Siapa

7 dari 14 halaman

Gak Ada Plan B

8 dari 14 halaman

Tak Perlu Malu

9 dari 14 halaman

Besok Coba Lagi

10 dari 14 halaman

Kecewa Berat

11 dari 14 halaman

4 Kali

12 dari 14 halaman

Semoga Klopp Baca

13 dari 14 halaman

Coba Ubah Formasi