Klub Ini Lagi-lagi Rilis Jersey dengan Model Body Painting Topless

Klub Ini Lagi-lagi Rilis Jersey dengan Model Body Painting Topless
Jersey Ayr United 2016/17 (c) AUFC
- Masih ingatkah Bolaneters dengan klub Skotlandia bernama Ayr United? Ya, mereka adalah klub yang seringkali melakukan cara unik dalam merilis jersey anyar.


Musim dan lalu, Ayr United merilis jersey mereka dengan menggunakan seorang model seksi yang sekujur tubuhnya hanya dibalut cat atau dikenal dengan teknik body painting.


Kali ini model yang dipilih menjadi objek body painting jersey teranyar Ayr bernama Ava Sovisl. Secara garis besar jersey ini masih menghadirkan dua warna utama klub, putih dan hitam yang dibentuk dalam strip horizontal.




"Jersey dari Ayr United memiliki kualitas terbaik. Tapi jersey kami tak jauh berbeda dengan milik tim lain," ujar petinggi sponsor klub Ayr Bodog, Calvin Ayre.


"Faktanya, berdasarkan foto terakhir yang ada jersey tersebut sangat terlihat ketat bagi saya," lanjutnya.




Well, bagaimana menurut Bolaneters? [initial]


 (mrr/pra)