Ini Pesona Istri Luis Figo, Helene Svedin, yang Membuat Ronaldo Jatuh Hati

Ini Pesona Istri Luis Figo, Helene Svedin, yang Membuat Ronaldo Jatuh Hati
Helene Svedin dan Luis Figo (c) Instagram/Helenesvedinfigo

Bola.net - Legenda sepak bola Brasil Ronaldo mengakui ia begitu kagum pada kecantikan Helene Svedin, yang notabene adalah istri dari mantan rekan setimnya, Luis Figo.

Ronaldo dan Figo memang berbeda kewarganegaraan. Namun keduanya saling mengenal karena pernah main bareng di Barcelona dan Real Madrid.

Namun, mereka memiliki berbedaan yang sangat mencolok dalam kehidupan di luar lapangan. Luis Figo dikenal sebagai pria rumahan sementara Ronaldo dikenal kerap menghabiskan malam di tempat-tempat hiburan.

Gara-gara kerap dibandingkan dengan Figo terkait pola hidupnya, Ronaldo mengaku gerah. Bahkan, ia memberikan jawaban nyeleneh saat menjawab pertanyaan presiden klub terkait gaya hidupnya.

Ronaldo saat itu malah secara terang-terangan mengatakan mengagumi istri Luis Figo. "Kalau saya memiliki istrinya Figo, saya juga pasti bakal lebih banyak di rumah," kata Ronaldo dikutip The Sun, Senin (21/20/2019).

Setelah bertahun-tahun berlalu, Luis Figo ditodong mengomenti peristiwa tersebut pada acara televisi Hormiguero La Sexta. Ia menertawakan insiden itu dan tak mau ambil pusing.

"Saya sudah tahu tentang itu karena ia pernah menyebutkannya di ruang ganti. Saya kenal Ronaldo dan saya punya banyak cinta untuknya," ujar Figo.

Seperti apa kecantikan Helene yang berasal dari Swedia itu? Berikut lima potretnya.

1 dari 5 halaman

Tetap Memesona, Meski Sudah Berusia 42 Tahun

View this post on Instagram

A post shared by Helene Svedin (@helenesvedinfigo) on

2 dari 5 halaman

Sudah Menikah Dengan Figo Sejak 2001

View this post on Instagram

Hello, sun in my face. Hello you who made the morning ☀️

A post shared by Helene Svedin (@helenesvedinfigo) on

3 dari 5 halaman

Sudah Memiliki Tiga Buah Hati

View this post on Instagram

🦂

A post shared by Helene Svedin (@helenesvedinfigo) on

4 dari 5 halaman

Pertama Bersua Figo Tahun 1996

View this post on Instagram

Summer breeze 🍃Is what I need 😊

A post shared by Helene Svedin (@helenesvedinfigo) on