
Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic mengakui LeBron James mungkin bisa mengklaim tahta sebagai raja di Los Angeles, tetapi mengatakan bahwa di kota itu ia tetap berstatus sebagai 'Tuhan'.
LeBron adalah superstar di NBA saat ini. Ia telah mengoleksi cincin juara sebanyak tiga kali.
Musim lalu ia bermain di Cleveland Cavaliers. Sekarang ia sudah pindah ke LA Lakers dalam usahanya untuk meraih cincin juara lagi.
Advertisement
Setelah gabung Lakers, Ibrahimovic sempat memberikan ucapan selamat datang pada LeBron. Saat itu ia mengatakan: "LA sekarang memiliki Tuhan dan seorang Raja."
Lebih Populer
Baik Ibrahimovic maupun LeBron tentu merupakan atlet yang populer dan banyak memiliki penggemar. Dan untuk urusan ini, striker LA Galaxy itu mengaku dirinya masih lebih populer ketimbang pebasket berusia 33 tahun itu.
"Ada banyak raja, tetapi hanya ada satu Tuhan," klaim pria asal Swedia ini pada Sky Sports.
"Orang-orang LA bersyukur, mereka berterima kasih, menghargai semua yang saya lakukan, dan mereka senang ketika mereka melihat saya," sambungnya.
"Mereka membuat saya bahagia dan mereka mengatakan saya adalah hal terbaik yang terjadi pada LA sejak Kobe Bryant pensiun. Itu membuat saya bangga, itu membuat saya senang," tutupnya.
Berita Video
Kawhi Leonard untuk pertama kallinya memperkuat Toronto Raptors di ajang NBA, Kamis (18/10/2018) pagi WIB.
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Dunia Lainnya 18 Oktober 2018 12:20
-
Liga Italia 17 Oktober 2018 19:00
-
Liga Inggris 13 Oktober 2018 21:15
-
Liga Inggris 12 Oktober 2018 05:50
-
Liga Italia 11 Oktober 2018 22:16
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
BERITA LAINNYA
-
bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:16
-
bolatainment 19 Maret 2025 10:02
-
bolatainment 19 Maret 2025 06:17
-
bolatainment 15 Maret 2025 11:30
-
bolatainment 14 Maret 2025 15:34
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...